Text
Mutiara Hikmah ; Kisah Para Kekasih Allah
Lewat buku ini, penulis tidak saja membuat kejadian-kejadian dan kisah-kisah yang sarat dengan hikmah dari para kekasih Allah, tetapi juga mengajak Anda untuk belajar dan berlatih mengaktualisasikan pengetahuan spiritual menuju pencapaian spiritual yang dapat membuat hidup bermakna.
| Judul | Edisi | Bahasa | 
|---|---|---|
| Mutiara Khutbah Jum'at | Cet. 1 | id | 
| 25 Mutiara Akhlak Wanita Shalehah ; Agar Dicintai Allah Dan Rasulullah SAW | 192 Hlm ; 23 x 15 Cm | id |